APLIKASI PENCARIAN DAN PENGENALAN TEMPAT BERSEJARAH DI PROVINSI BENGKULU BERBASISI ANDROID MENGGUNAKAN LOCATION BASED SERVICE

Authors

  • patri hanif Universitas Muhammadiyah Bengkulu
  • Yovi Apridiansyah Universitas Muhammadiyah Bengkulu
  • eka Sahputra Universitas Muhammadiyah Bengkulu
  • Khairullah Khairullah Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Abstract

Dinas Pariwisata adalah suatu intansi yang mengelola cagar budaya dan tempat pariwisata. dalam menjalankan tugas pelayanan masyarakat tentunya tidak lepas dari pengelolan data tentang sejarah, kebudayaan dan destinasi wisata wisata yang ada di provinsi Bengkulu serta memperkenalkannya kepada masyarakat luas. Maka dari itu akan sangat baik apa bila data informasi tersebut terutama tentang sejarah yang ada provinsi Bengkulu di kekelolah dalam suatu aplikasi dan kemudian di bagikan kepada masyarakat umum secara luas. Yang tentunya akan berdampak positif bagai masyarakat. Pembuatan sistem dari Aplikasi Pencarian Dan Pengenalan Tempat bersejarah Di Provinsi Bengkulu ini di dasari oleh keinginan pihak Dinas Pariwisata Provinsi dengan alasan ingin memberikan informasi tentang sejarah kemerdekaan yang ada di provinsi bengkulu sebagai ilmu pengetahuan pendidikan. Dalam hasil penelitian telah di buat suatu aplikasi pencarian dan pengenalan tempat bersejarah di provinsi bengkulu berbasis android menggunakan location based service dengan nama aplikasi yaitu SE’JUANG singkatan dari nama depan kata Sejarah Juang Di Tanah Kito. Aplikasi di buat menggunakan software android studio dengan Bahasa pemograman Java. Pada pembahasan penelitian di lakukan proses penelitian  di mulai dengan tahap persiapan, desain aplikasi,  pembuatan aplikasi dan pengujian aplikasi. Hasil dari pengijian terlihat bahwa aplikasi pencarian dan pengenalan tempat bersejarah di provinsi bengkulu berbasis android ini sudah layak untuk di gunakan oleh masyarakat umum

References

Dedy Irwanto dan Alian Syair.2014 metodeologi dan historiografi sejarah. Yogyakarata

Hasan Abdulrahman dan Asep Ririh Riswaya.2014 aplikasi pinjaman kredit pada bank yudha bhakti. Bandung

antvklik.com “Apa itu Locaton Based Service” [online] https://www.antvklik.com [diakses 20 mei 2018]

Dewi Tresnawati, Leni Fitriani.2020 rancangan bangun media pembelajaran sejarah pahlawan wanuta indonesia berbasis android. Garut

Fitri Tahel dan Erwin Ginting.2019 pernacangan aplikasi pembelajaran pengenalan pahlawan nasional untuk meningkatkan rasa nasionalis berbasis android. Medan

Billy R Rompas,.2021 Aplikasi ocation-based service pencarian tempat di kota manado berbasis android. Manado

Yuliani Wijaya.2021 analisis penerapan location based service (LBS) pada smartphone. Lampung

Pada penelitian Himmatul Fauziah, Hamdan Husein Batubara.2022 pengembangan multimedia interaktif berbasis android materi bagian tumbuhan

Adi Widarman, Sri Rahayu.2017 Perancangan aplikasi gaji karyawan pada PT london sumatra indonesia Tbk. Gunung melayu estate kabupaten asahan. Sumatra utara

Putri Laraswati. 2017 game aplikasi pengenalan aksara jawa“HANACARAKA” berbasis android. Malang

Wati Rahayu.2018 aplikasi pembelajaran ilmu tajwid berbasis android.Purwokerto

BSI [online] https://repository.bsi.ac.id/ [diakses 18 mei 2022]

Edy Budiman.2016 pemamfaatan teknologi location based service dalam pengembangan aplikasi profil kampus universitas mulawarman berbasis mobile. Kalimantan Timur

Downloads

Published

2023-06-05

How to Cite

hanif, patri, Apridiansyah, Y., Sahputra, eka, & Khairullah, K. (2023). APLIKASI PENCARIAN DAN PENGENALAN TEMPAT BERSEJARAH DI PROVINSI BENGKULU BERBASISI ANDROID MENGGUNAKAN LOCATION BASED SERVICE. Journal Innovation Informatics (JII), 2(1), 214–222. Retrieved from https://jurnal.imsi.or.id/index.php/jii/article/view/129